Minggu, 03 Januari 2016

4 Elemen Dasar Kepemimpinan yang penting

Fungsi Pemimpin dalam Organisasi Bisnis cukup berbeda dengan Kebanyakan Pemimpin Non Bisnis, semisal Pemimpin Sosial Masyarakat, Pendidikan dan Lainnya.  Walau cukup banyak pula kegiatan non ekonomi yang beralih fungsi menjadi sebuah aktivitas ekonomi pula.  Pemimpin Perusahaan Bisnis perlu memiliki Kemampuan dan Ketrampilan Manajemen, mulai dari Administrasi, Operasional dan bahkan People Management and Development.  Kepemimpinan cukup menarik perhatian Anda dalam rangka meningkatkan kemampuan dan ketrampilan dalam Mempengaruhi Orang banyak.  Karena “Pengaruh” adalah Hal yang sangat Fundamental dalam Kepemimpinan.  Berikut ini adalah 4 Elemen Dasar Kepemimpinan yang penting Anda pelajari yakni:
  1. Perintis (Path Finding)
  2. Penyelaras (Aligning)
  3. Pemberdaya (Empowering)
  4. Panutan (Modeling)
Fungsi Kepemimpinan Dasar ini menjadi Tolok Ukur Anda berhasil dalam sebuah Program Kerja Jangka Pendek maupun Jangka Panjang, baik dalam Konsep ataupun Implementasi.  Konsep dan Perencanaan atau Planning harus dibarengi dengan Pelaksanaan atau Execution.










 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar